About

Search This Blog

Thursday, 27 June 2013

Cara Memperbaiki catrid Tinta printer yang tersumbat

Anda pasti pernah mengalami printer anda tidak bisa berfungsi dengan baik karena tintanya ngak keluar? Salah sat penyebabnya adalah tinta didalam catrid iitu tersumbat berikut adalah tips cara memperbaikinya

  1. Lepas catrid yang mau dibersihkan dari rumah catrid.
  2. Siapkan terlebih dahulu air hangat, suhunya Dikira - kira saja yang penting jangan terlalu panas dan jangan terlalu dingin pula.
  3. ATTENTION : Jika terlalu panas akan bisa menyebabkan head rusak, jika terlalu dingin akan lebih susah dalam menghilangkan sumbatan tersebut. Jika bingung, campur saja air panas dan air dingin :)
  4. Siapkan cartridge yang akan dihilangkan sumbatannya.
  5. cara ini sudah banyak yang menggunakan dan terbukti.Cari bagian headnya. Bagian head adalah bagian tempat keluarnya tinta, biasanya terbuat dari kuningan dan berwarna kuning. 
  6. Lakukan beberapa kali hingga tinta dapat keluar dengan lancar.
  7. Air yang digunakan akan berubah menjadi hitam karena tinta yang keluar dari head tersebut, Jika air tidak berubah warna malah berarti cartridge masih tersumbat karena tidak ada tinta yang bisa keluar.
  8. ATTENTION : Jika cartridge yang sudah sangat lama tidak digunakan selama 6 bulan, dan kemungkinan besar tidak bisa untuk diperbaiki dan beli baru, karena memang sumbatan tinta tersebut sudah terlanjur kering.
  9. Jika proses peleburan sumbatan tersebut sudah dianggap cukup, maka segera keringkan cartridge tersebut dengan tisu.

  10. semoga postingan ini bermanfaat :)

0 komentar:

Post a Comment